Cara menampilkan start menu seperti windows 7 di dalam windows 8 ini menggunakan bantuan software gratisyang bernama Classic Shell, software tersebut. Untuk download Classic Shell Klik disini atau disini.
Setelah sobat download Classic Shell dan telah sobat instal, jalankan program tersebut maka sobat akan melihat start menu di pojok kiri bawah desktop layaknya start menu pada versi windows lainnya. Selanjutnya klik tombol start dan untuk pertama kalinya sobat akan dibawa pada jendela pengaturan terlebih dahulu, Setelah muncul jendela setting silahkan pilih model start menu yang sobat inginkan, contoh seperti gambar dibawah ini :
Setelah sobat pilih silahkan klik OK untuk menyimpan setelan. Setelah itu coba sobat klik kembali star menu maka akan muncul model start menu seperti yang sobat pilih. Selamat Mencoba & Semoga Bermanfaat.
0 komentar:
Post a Comment